Babinsa dan Babinkamtibmas Desa Lebaksari Dampingi Vaksinasi Covid-19 di Griya Cisarandi Kecamatan Parakansalak 

    Babinsa dan Babinkamtibmas Desa Lebaksari Dampingi Vaksinasi Covid-19 di Griya Cisarandi Kecamatan Parakansalak 
    Babinsa dan Babinkamtibmas Desa Lebaksari Dampingi Vaksinasi Covid-19 di Griya Cisarandi Kecamatan Parakansalak 

    Sukabumi - Koramil 0622-06/Parakansalak Babinsa Desa Lebaksari Serda Herwanto dan Babinkabtibmas serta unsur Pejabat Pemerintahan setempat, Nakes, Parakansalak melaksanakan vaksinasi dosis 1, 2 dan 3 pada tanggal 12 Februari 2022 bertempat di Perumahan Griya Cisarandi Kecamatan Parakansalak.

    "Semoga dengan mengikuti vaksinasi Covid-19 ini warga masyarakat terus meningkat imun tubuhnya dan terhindar dari segala bentuk virus apapun, termasuk Virus Corona, " kata Serda Herwanto.

    Lanjut dirinya, dengan mengikuti vaksinasi Covid-19 kita juga jangan lengah terhadap prokes.

    "Walaupun sudah divaksin jangan abai protokol kesehatan Covid-19, " terangnya.

    Selain itu, Serda Herwanto juga menghimbau agar warga masyarakat rajin olah raga.

    "Pola hidup sehat dan pola makan serta olah raga harus diperhatikan semua itu, " pungkasnya. 

    Sukabumi Jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Batuud Koramil 0622-04/Cikidang Sertu Mulyadi...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0622-13/Jampangkulon Terus Sosialisasikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa
    Panglima TNI Hadiri Rakor Tingkat Menteri  Dipimpin Menko PMK

    Ikuti Kami